【REKRUTMENT】REKRUTMENT PEMBIMBING KELAS BIMBINGAN PERTAMA BAHASA JEPANG
DATE:2025-12-11
Di Fukuyama tersedia kelas bimbingan bagi anak-anak dan siswa yang baru datang ke Jepang.
Kami sedang mencari relawan pembimbing baru untuk tahun 2026
Untuk mendaftar sebagai pembimbing, sebagai persyaratan harus mengikuti pelatihan tentang bimbingan pertama.
Bukan hanya sebagai pembimbing saja, akan tetapi yang bisa memberikan support dalam bahasa ibu.
Anda akan terdaftar setelah mengikuti pelatihan. Untuk cara pendaftaranya sama.
Batas waktu : Jumat, 16 Januari 2026
